Museum Agama, St. Mungo Museum of Religious Art & Life

Museum Agama, St. Mungo Museum of Religious Art & Life

Museum Agama, St. Mungo Museum of Religious Art & Life
Jika Anda berlibur atau berkunjung ke Skotlandia maka Anda pasti akan mendengar kata Glasgow. Ini merupakan kota terbesar yang ada di Skotlandia. Anda akan menemukan kota ini yang berada di Sungai Clyde. Ini merupakan salah satu daerah dataran rendah yang ada di Skotlandia. Bahkan sejak abad ke-18 kota Glasgow ini merupakan penghubung yaitu antara Eropa dan juga Amerika dalam bentuk perdagangan. Bahkan dengan berkembangnya zaman pada revolusi industri Glasgow merupakan kota sebagai pusat dari pembuatan kapal. Pada akhir abad 19 dan juga merupakan awal pada abad ke-20 Glasgow memiliki peningkatan yang yang sangat siknifikan, yaitu lebih dari satu juta populasi. Sehingga bisa dikatakan bahwa saat ini merupakan kota yang sangat besar di Eropa. Bahkan merupakan kota terbesar dengan urutan nomor 4. Dengan urutan yang sebelumnya yaitu kota London, kota Paris, dan juga kota Berlin.

Pusat kota tempat ini merupakan sebuah alun-alun yang bernama George Square. Tempat ini sudah berdiri sejak tahun 1781. Jika Anda datang ke tempat ini maka Anda akan disuguhkan dengan berbagai pemandangan menarik. Yaitu berupa bangunan-bangunan dengan nuansa warna coklat dan juga keabu-abuan. Ini merupakan suatu bentuk lambang kemakmuran dan juga kekayaan dari zaman ke kaisaran yang ada di kota Glasgow. Jika Anda datang berkunjung ke pusat kota Glasgow ini dan bermain di alun-alun George Square, maka Anda dapat bertemu dengan gerombolan burung burung merpati yang berterbangan. Bahkan Anda juga dapat dekat dengan bermain dengan burung tersebut. Serta mengabadikan momen-momen Indah tersebut. Selain George Square, terdapat juga banyak tempat menarik untuk dikunjungi.

Salah satunya yaitu berupa berbagai macam museum yang ada di kota ini. Salah satunya yaitu bernama St. Mungo Museum of Religious Art & Life. Sejak tahun 1993 musium ini telah dibuka untuk umum. Sehingga Anda dapat berkunjung ke museum Ini . St. Mungo Museum of Religious Art & Life merupakan salah satu museum agama yang ada di dunia ini. Jika Anda mencari letak dari musim ini, yaitu tepatnya berada di Cathedral Square dan tempat ini ini tentunya masih satu kompleks dengan Glasglow Cathedral. Sama halnya dengan museum-museum agama di dunia, tujuan dibangunnya dari museum ini yaitu untuk toleransi umat beragama yang ada di dunia. Nama dari museum ini sendiri diambil dari salah satu pelindung dari kota Glasgow yang bernama Santo. Kemudian nama St. Mango ini juga diambil dari salah satu orang yang berperan dalam penyebaran agama Kristiani di kota Glasgow sendiri. Tepatnya di Skotlandia yaitu pada sekitaran abad ke 6. museum ini merupakan salah satu museum dengan bangunan berlantai empat dengan hiasan dinding dinding batu yang sangat unik dan juga menarik.

Anda tidak perlu khawatir karena jika anda mengunjungi museum ini Anda tidak akan dipungut biaya atau gratis. Seperti saat anda berkunjung ke situs online untuk bermain game taruhan, anda tidak akan di pungut biaya sedikit pun untuk melakukan pendaftaran dan mendapatkan id permainan untuk bermain. Bangunan di museum ini dibagi menjadi 4 bagian Ruang pameran titik yaitu terdiri dari The Gallery of Religious Art, The Gallery of Religious Life, The Scottish Gallery, dan ruangan yang keempat yaitu ruang pameran sementara. Pada ruang pameran yang pertama yaitu The Gallery of Religious Art Anda akan disuguhkan dengan berbagai macam koleksi lukisan dan juga patung. Selain itu di ruangan ini juga ada sajadah dan juga 6 simbol yang merupakan simbol agama yang ada di dunia ini. Kemudian pada ruangan The Scottish Gallery akan disuguhkan suatu sejarah masuknya agama yang ada di Skotlandia. Dan Agama apa saja yang ada di negara tersebut.